Senin, 16 April 2012

Posted by SMK KORPRI SUMEDANG
No comments | 19.17
SMK KORPRI Sumedang pada hari senin tanggal 16 April 2012 telah resmi melaksanakan Ujian Nasional sampai dengan tanggal 19 april 2012. Pelaksaan Ujian Nasional di SMK KORPRI Sumedang untuk tahun ini dilaksanakan dengan di ikuti oleh sekolah yang menginduk di antaranya SMK Teknologi Intisasbi Sumedang dan SMK Kehutanan Sumedang.
SMK KORPRI Sumedang yang telah terakreditasi A (Amat Baik) dapat memenuhi kriteria pelaksanaan Ujian Nasional untuk tahun 2012/2013.
untuk semua siswa siswi yang melaksanakan Ujian Nasional semoga dapat memberikan hasil terbaik dalam pelaksanaannya.

Senin, 02 April 2012

Posted by SMK KORPRI SUMEDANG
1 comment | 03.21
Untuk menghadapi tahun ajaran 2012/2013 SMK KORPRI Sumedang membuka pendaftaran peserta didik baru untuk jurusan Teknik Mekanik Otomotif, Teknik Sepeda Motor, Teknik Instalasi Tenaga Listrik dan Rekayasa Perangkat Lunak (Komputer).

Biaya Pendaftaran di SMK KORPRI Sumedang terdiri dari:
1. Registrasi sebesar       Rp.   50.000
2. MOPDB                    Rp.   80.000
3. SPP + OSIS bln Juli   Rp.   75.000
4. Pakaian                      Rp. 350.000
Jumlah Biaya yang harus di bayar Rp. 555.000,-

Persyaratan:
1. Mengisi formulir pendaftaran
2. Menyerahkan :
    a. FotoCopy Ijazah 2 lembar
    b. FotoCopy SKHUN 2 lembar
    c. FotoCopy  Akte Kenal Lahir 1 lembar
    d. SKKB dari sekolah untuk lulusan 2011/2012
    e. SKKB dari Kepolisian untuk lulusan sebelum tahun 2011/2012
    f. Surat Keterangan Sehat
    g. FotoCopy NISN

Adapun waktu pendaftaran setelah Ujian Nasional atau Pengumuman Kelulusan di umumkan.
Tempat pendaftaran bisa langsung datang ke sekretariat pendaftaran di SMK KORPRI Sumedang
di Jl. Mekarsari Desa Mekarjaya Sumedang
Contact person 087827820903 (Muman Andriawan S.Kom)

About

free counters